Kambing Argentata

Kambing Argentata merupakan kambing yang berasal dari Gunung Etna di bagian timur sisilia dan daerah penyebarannya ada sekitar di Provinsi Catania, Messina, Enna, dan Palermo. Nama dari Argentata  sendiri disebut perak. Disebut Argentata karena warna bulunya yang seperti perak , yaitu percampuran antara putih dan abu-abu hitam.

Berkembang biak di alam liar dan makanannya berupa rerumputan hijau dan juga biji-bijian. Populasi kambing ini cenderung sangat langka. Kambing ini termasuk tipe perah dimana orang-orang zaman dahulu mengambil susunya masih secara tradisional untuk dijadikan bahan keju.

Ciri-Ciri Umum Kambing Argentata Adalah :
  • Warna tubuh banyak ditemukan berwarna putih dan abu-abu hitam, bahkan coklat bercorak hitam.
  • Memiliki Tanduk 
  • Bobot jantan dewasa mencapai 50 kg, sedangkan betina dewasa mencapai 38 kg.
  • Bulu yang panjang seperti rambut
Show Comments

Popular Post