Jenis Bebek Abacot Ranger Dan Cirinya

Situs-Peternakan.ComJenis Bebek Abacot Ranger merupakan bebek yang berasal dari Inggris. Awal mulanya dikembangkan oleh Oscar Gray yang melakukan pemuliaan atau kawin silang dengan beberapa bebek diantaranya bebek khaki Campbell , bebek Rouen,  bebek Runner India . Yang pertama kali dikenal dengan nama Hooded Ranger. Tujuan pemulian tersebut guna dimanfaatkan daging dan telurnya . 

Ciri-Ciri Bebek Abacot Ranger Adalah : 
  • Warna bulu dominannya adalah coklat dan putih 
  • kepala berwarna hitam dan putih 
  • Tubuh terlihat besar dengan posisi horizontal 
  • Paruh dan Kaki berwarna kuning 
  • Telur berwarna putih 
  • Menghasilkan telur sekitar 185 – 230 butir per tahun 
  • Bobot dewasa baik jantan maupun betina berkisar 2,5 – 3 Kg.
Gambar poultrykeeper.com : Bebek Abacot Ranger

Show Comments

Popular Post